Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Link Twibbon Hari Bersepeda Sedunia 2021

Twibbon Hari Bersepeda Sedunia 2021 ~ Sejak tahun 2018, Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menetapkan tanggal 3 Juni sebagai hari Sepeda Internasional atau World Bicycle Day

Dikutip dari UN, hari bersepeda dunia dirayakan karena dilatarbelakangi oleh banyaknya manfaat dari kegiatan bersepeda. Selain itu juga, sepeda merupakan alat transportasi yang sederhana, terjangkau, andal, bersih, dan ramah lingkungan.

Tahun 2021, meskipun dalam kondisi pandemi COVID-19 kalian masih bisa merayakan hari bersepeda dengan gowes dan harus tetap memerhatikan protokol kesehatan. Kemudian, sebagai bentuk kampanye dalam upaya mendukung hari bersepeda internasional kalian juga bisa memakai twibbon di sosial media.

Bingkai Twibbon Hari Bersepeda Sedunia 2021

Berikut ini desain twibbon dari twibbonize untuk hari bersepeda dunia atau World Bicycle Day 2021 yang bisa kalian gunakan pada sosial media kalian.

#1- Twibbon World Bicycle Day 2021

Link Twibbon World Bicycle Day 2021 - Hari Bersepeda Dunia 2021 - bike to work
Twibbonize World Bicycle Day 2021 - Bike to Work

Ingin memakai template twibbon gratis diatas? Dimana desain twibbon tersebut dari bike to work yaitu sebuah gerakan dalam upaya mensosialisasikan budaya besepeda di Indonesia. Untuk memakainya, silahkan kunjungi link berikut.

#2 - Twibbon Selamat Hari Bersepeda Sedunia 3 Juni 2021

Desain Bingkai Keren Twibbon Selamat Hari Bersepeda Sedunia 3 Juni 2021 - Twibbonize
Selamat Hari Bersepeda Sedunia 3 Juni 2021 - Twibbonize

Desain twibbon keren lainnya yang bisa kalian pakai untuk mengkampayekan hari bersepeda internasional 2021 yaitu seperti diatas. Gunakan twibbon tersebut melalui link berikut.

Cara Memasang Foto pada Twibbon di Situs Twibbonize

Belum tahu caranya memasang foto ke twibbon pada situs twibbonize? Caranya mudah, ikutilah langkah-langkah berikut.

  1. Pilih twibbon yang ingin kalian pakai, bisa twibbon diatas dengan mengklik link yang tersedia diatas atau juga bisa memilih twibbon pada situs twibbonize.com sendiri dengan mengetikan kata kunci sesuai twibbon yang diinginkan.
  2. Pilih opsi "Pilih Foto" dan atur posisi sesuai yang kalian inginkan.
  3. Pilih opsi "Selesai" dan tunggu proses.
  4. Pilih opsi "Unduh Foto" untuk menyimpan twibbon yang sudah jadi.
  5. Twibbon sudah bisa kalian pakai pakai media sosial.

Akhir Kata

Demikian artikel mengenai twibbon hari bersepeda dunia 2021 yang dirayakan pada tanggal 3 Juni. Semoga saja twibbon tersebut sesuai dengan keinginan kalian sehingga kalian memakainya pada sosial media.